ANALISIS KUALITAS WEBSITE PEMERINTAH KABUPATEN BATANG HARI DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL 4.0

Aldo Syaputra, Rizki (2024) ANALISIS KUALITAS WEBSITE PEMERINTAH KABUPATEN BATANG HARI DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL 4.0. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (327kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (398kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (805kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (567kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (202kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (242kB)

Abstract

Salah satu badan publik yang menerapkan adanya E – government yang berbasis website yaitu Kabupaten Batang Hari yang beralamatkan di https://batangharikab.go.id/bat/. Website tersebut memberikan informasi tentang kegiatan – kegiatan Pemerintahan dan memberikan pelayanan kepada masyarakat Kabupaten Batang Hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Tingkat kualitas website Pemerintah Kabupaten Batang Hari dari sudut pandang pengguna. Selain itu penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan variabel webqual 4.0 dengan 4 variabel yaitu Usability Quality, Information Quality, Service Interaction Quality, dan User Satisfaction. Metode analisis yang digunakan Structural Equation Model (SEM) dengan menggunakan software SmartPLS. Penelitian ini didapatkan analisis pertama yang dilakukan menemukan hasil bahwa kualitas kegunaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengguna dimana nilai T-Statistic konstruk sebesar 6.730 (>1,96) dan nilai p values yaitu 0.000 (<0,05). Analisis kedua yang dilakukan menemukan hasil bahwa kualitas informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengguna dimana nilai T-Statistic konstruk sebesar 4.204 (>1,96) dan nilai p values yaitu 0.000 (<0,05). Analisis ketiga yang dilakukan menemukan hasil bahwa kualitas interaksi layanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengguna dimana nilai T-Statistic konstruk sebesar 3.705 (>1,96) dan nilai p values yaitu 0.000 (<0,05). Hasil hipotesis ini menunjukkan bahwa website Pemerintah Kabupaten Batang Hari baik dengan 3 hipotesis yang diterima dalam Tingkat kualitas Website Pemerintah Kabupaten Batang Hari bagi pengguna.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Analisis Sistem Informasi
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2024
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 14 Apr 2025 06:39
Last Modified: 14 Apr 2025 06:39
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/4125

Actions (login required)

View Item View Item