Kurniyawan, Bambang (2019) PENGARUH KUALITAS WEB DAN KEAMANAN WEB TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA PADA PT. JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE) DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL. Skripsi thesis, STIKOM DINAMIKA BANGSA.
Text
BAB I.pdf Download (178kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (234kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (183kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (540kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (364kB) |
|
Text
BAB VI.pdf Download (89kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (89kB) |
Abstract
PT. Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) berdiri dan tergabung dalam Grup TIKI pada tahun1990 dan telah mencapai di atas 5000 Lokasi titik layanan dengan jumlah karyawan lebih dari 14.000 orang. Beberapa unit kegiatan yang dilakukan oleh JNE adalah urusan Kepabean, import, barang, dokumen serta pengantar. Perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan jasa kurir yang popular dikalangan penjual online. Pelayanan dari website JNE sebagai penyedia informasi merupakan nilai tambah dari layanan utamanya yaitu jasa kurir. Namun JNE juga memiliki kekurangan seperti, Rumitnya penggunaan website, kurangnya pelayanan website dan kurang updatenya informasi pada website utnuk pelanggan dalam mengakses informasi pada website dan kurang updatenya informasi pada website untuk pelanggan dalam mengkases informasi. Mengembangkan kemapuan skill penulis melalui skripsi ini, selain yang di dapat diperkuliahanan dan membuka wawasan pengetahuan baru sesuai dengan bidang teknologi informasi pada umumnya dan system informasi khususnya yang akan dianalisis adalah tingkat kualitas dan keamanan pengguna pada website JNE. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat kualitas website dan keamanan website terhadap kepuasan pengguna. Pengumpulan data dilakukan dengan cara kuesioner dan skala yang digunakan adalah skala likert. Metode yang digunakan yaitu dengan menggunakan metode Webqual dibantu dengan perhitungan regresi linear berganda. Untuk pengujian dilakukan dengan uji validitas, reliabilitas, dan pengujian asumsi klasik. Kerangka kerja penelitian yang akan dilakukan dalam penyelesaian makalah yang dibahas yaitu, melakukan identifikasi, melakukan pencarian informasi berdasarkan landasan teori, melakukan Pengembangan Model dan instrument, melakukan pengumpulan data dan analisis, dan menyelesaikan laporan. Hasil dari penelitian ini secara kesluruhan menyatakan bahwa kualitas website dan kemanan website scara simulat memberikan dampak yang signifikan terhadap kepuasan pengguna
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Analisis Sistem Informasi |
Divisions: | Skripsi > Sistem Informasi > 2019 |
Depositing User: | Digital Library |
Date Deposited: | 29 Jul 2019 08:12 |
Last Modified: | 29 Jul 2019 08:12 |
URI: | http://repository.unama.ac.id/id/eprint/305 |
Actions (login required)
View Item |