PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN MAINTENANCE PADA CV. LUVINDO ABADI

Juanda Saputra, Iyan (2024) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN MAINTENANCE PADA CV. LUVINDO ABADI. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (170kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (268kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (132kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (88kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (223kB)

Abstract

CV. Luvindo Abadi yang bergerak dalam bidang jasa pembuatan, service sparepart dan dapat melakukan maintenance peralatan Pabrik Kelapa Sawit PKS / Palm Oil Mill. Proses pemesanan dan maintenance saat ini konsumen harus datang langsung ke lokasi untuk memesan secara langsung barang yang mereka inginkan. Begitu juga ketika merekan ingin melakukan maintenance berkala alat yang mereka gunakan,masih menggunakan cara-cara yang kurang efisien. Tujuan penelitian ini merancang sistem informasi berbasis website yang dapat digunakan sebagai media pemesanan serta dapat juga untuk mendata proses maintenance perlatan ada CV. Luvindo Abadi. Peneliti melakukan pengembangan sistem dengan metode waterfall dan menggunakan pendekatan model sistem unifed model Language menggunakan use case diagram, Activity diagram dan class diagram. Penelitian ini menghasilkan sistem pemesanan dan maintenance pada CV. Luvindo Abadi dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan DBMS MySQL yang dapat melakukan pengolahan data pemesanan produk, pendataan maintenance barang serta memudahkan dalam pembuatan laporan-laporan yang dibutuhan oleh CV. Luvindo Abadi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2024
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 17 Apr 2025 06:42
Last Modified: 17 Apr 2025 06:42
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/4151

Actions (login required)

View Item View Item