ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMASARAN PRODUK PADA TOKO ONLINE AGSEL

Gusti Jaya, Suarni (2021) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMASARAN PRODUK PADA TOKO ONLINE AGSEL. Masters thesis, UNAMA.

[img] Text
Bab 1 - Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dibuat untuk menganalisa serta merancang sistem informasi pemasaran pada Toko Online Agsel yang masih menggunakan sistem manual(dor to dor, wa, dan facebook). Metode yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu metode prototype (metode hanya perancangan) sesuai dengan judul penelitian Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pemasaran Produk Pada Toko Online Agsel. Sistem pemasaran online adalah salah satu fasilitas layanan pemasaran yang digunakan secara terus menerus oleh pihak toko agar pemasaran produk lebih baik, akurat dan efisien, sesuai kemajuan teknologi informasi, dimana user dapat mengetahui informasi pemasaran secara langsung tentang produk yang dipasarkan dan dapat meningkatkan Income (pendapatan). Diharapkan untuk peneliti selanjutnya pada toko Agsel bisa membuat aplikasi website yang dapat menggabungkan antar weka dan penjualan secara nyata bukan hanya sebatas rancangan saja.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Aplikasi Sistem Pengolahan Data
Divisions: Tesis > Magister Sistem Informasi > 2021
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 18 Feb 2022 07:30
Last Modified: 18 Feb 2022 07:30
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/1754

Actions (login required)

View Item View Item