PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN JASA BERBASIS WEB PADA AMEL LAUNDRY

Idris, Rifnaldi (2023) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN JASA BERBASIS WEB PADA AMEL LAUNDRY. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (154kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (376kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (81kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (39kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (102kB)

Abstract

Amel Laundry yang berlokasi di Tanjung Pinang. Merupakan suatu bisnis swasta yang bergerak di bidang jasa pencucian pakaian. Layanan jasa yang tersedia diantaranya cuci setrika, cuci lipat, setrika, selimut, bedcover, dan cuci satuan pakaian. Adapun masalah yang disebabkan oleh sistem yang sedang berjalan yaitu yaitu kasir sering mengalami kesulitan saat mencari data konsumen karena konsumen sering datang dengan tidak membawa kembali nota transaksi sehingga kasir harus mengecek kembali ke dalam buku besar transaksi. Merancang sistem informasi pengolahan data yang dapat mempermudah dalam pencatatan transaksi, serta memudahkan pencarian dan menampilkan data transaksi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa sistem yang sedang berjalan, agar dapat mengatasi masalah-masalah yang dihadapi oleh Amel Laundry Kota Jambi, dengan cara merancang Perancangan Sistem Informasi Transaksi Berbasis Web Pada Amel Laundry Kota Jambi. Kerangka kerja penelitian tahap yang akan dilakukan dalam menyelesaikan masalah yang akan dibahas yaitu, melakukan identifikasi, melakukan pencarian informasi berdasarkan landasan teori, pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi dan wawancara, menganalisis untuk mencari solusi atas permasalahan yang dihadapi. Metode pengembangan sistem menggunakan model air terjun (waterfall), implentasi penelitian ini menggunakan bahasa pemograman PHP dan DBMS MySQL, hingga menghasilkan aplikasi pengolahan data maupun pembuatan laporan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 23 Mar 2024 01:38
Last Modified: 23 Mar 2024 01:38
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3516

Actions (login required)

View Item View Item