Perancangan Aplikasi Pelayanan Kependudukan di Kantor Kepala Desa Suak Putat Berbasis Web

Mas Cipta Ningsi, Ratu (2023) Perancangan Aplikasi Pelayanan Kependudukan di Kantor Kepala Desa Suak Putat Berbasis Web. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (123kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (289kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (233kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (699kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (302kB)

Abstract

Kebutuhan akan informasi yang cepat, tepat dan akurat di zaman sekarang tidak dapat terhindarkan, sehingga diperlukan teknik informatika yang baik guna membantu dalam hal manajemen data dan informasi, serta untuk dapat melakukan kegiatan pengambilan keputusan secara cepat dan tepat. Disisi lain, teknik informatika juga digunakan sebagai indikator kualitas dari sebuah pemerintahan yang secara tidak langsung berpengaruh terhadap penilaian kualitas dari pemerintahan tersebut. Kantor kepala desa Suak Putat yang berada di Desa Suak Putat, kecamatan Sekernan, Kabupaten Muaro Jambi ini merupakan kantor lembaga pemerintah yang bertanggung jawab dalam pencatatan dan pengolahan data kependudukan, namun sampai saat ini sistem pemerintahan dikantor ini masih belum optimal, seperti proses pelayanan kependudukan, pembuatan surat domisili, surat keterangan usaha, dan surat keterangan tidak mampu, dan lain-lain yang masih dikelola secara manual dengan mencatat setiap aktivitas ke dalam sebuah buku agenda. Oleh karena itu kantor kepala desa Suak Putat membutuhkan website yang memberikan kemudahan bagi warga masyarakat, dan petugas dalam pengajuan dan pengolahan data secara online.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 29 Feb 2024 06:07
Last Modified: 29 Feb 2024 06:07
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3334

Actions (login required)

View Item View Item