Perancangan Aplikasi Pembayaran SPP Berbasis Web Pada SMK PGRI 2 Kota Jambi

Biantoro Hidayat, Teddy (2023) Perancangan Aplikasi Pembayaran SPP Berbasis Web Pada SMK PGRI 2 Kota Jambi. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (119kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (282kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (23kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (699kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)
[img] Text
Daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB)

Abstract

SMK PGRI 2 merupakan salah satu sekolah menengah kejuruan swasta yang ada di Jambi. Tepatnya berada di JL. SULTAN SAHRIL NO.06 Talang Bakung, Kec. Paal Merah, Kota Jambi. SMK PGRI 2 ini memiliki akreditasi A, berdasarkan sertifikat 1214/BAN-SM/SK/2018 dengan beberapa kompetensi keahlian seperti Akuntansi dan Keuangan, Bisnis dan Manajemen, Teknik Komputer dan Informatika, Teknik Otomotif dan beberapa kompetensi keahlian lainnya. SMK PGRI 2 masih menggunakan cara manual dalam melakukan pengelolaan data pembayaran dan data siswa. Sehingga munculnya permasalahan yang terjadi pada SMK PGRI 2 yaitu sulit dalam mencari nama siswa pada buku agenda karena pencatatan data transaksi masih dilakukan secara manual yaitu dengan cara dicatat dalam buku agenda sehingga dapat memperlambat proses pembayaran. Selain itu, pembayaran harus dilakukan dengan cara siswa datang langsung ke sekolah untuk membayarkan uang SPP. Dan siswa harus mengantri terlebih dahulu untuk membayarkan SPP. Penelitian ini menggunakan Bahasa pemrograman PHP, database MariaDB dan metode pengembangan sistem Waterfall. Ada beberapa tahapan dalam melakukan penelitian ini yaitu identifikasi masalah, studi literature, pengumpulan data, analisis data, perancangan sistem dan penyusunan laporan. Dengan demikian, hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem yang dapat memberikan pelayanan dalam pengolahan data siswa dan data pembayaran di SMK PGRI 2 Kota Jambi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 29 Feb 2024 01:57
Last Modified: 29 Feb 2024 01:57
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3327

Actions (login required)

View Item View Item