PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN JASA SABLON PADA PERCETAKAN SABLON ART GRAPHIC BERBASIS WEB

Dicky Dewanda, Alfajri (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN JASA SABLON PADA PERCETAKAN SABLON ART GRAPHIC BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (304kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (870kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (186kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (408kB)

Abstract

Percetakan Sablon Art Graphic pada sistem yang dipakai saat ini masih manual terutama pada saat pendataan rencana desain apa saja yang harus dibuat yang dicatat administrasi kerapkali tercampur antara customer satu dengan customer lainnya, sehingga sering kali terjadinya miss communication antara customer dan karyawan yang bertugas mendesain pesanan, dimana tidak sesuainya keinginan customer dengan hasil desain sehingga terjadinya kekecewaan dikedua pihak. Selain itu tidak adanya bukti transaksi untuk desain, sehingga kerapkali customer yang tidak merasa puas dengan hasil langsung melakukan komplain sementara desain yang dibuat telah mengikuti keinginan awal dari customer, juga saat customer memiliki ide tersendiri mengenai desain yang akan dibuat, customer harus datang langsung sekalipun dari jauh untuk menceritakan rencana desain ke bagian administrasi sementara admin mesti mencatat detail-detail keinginan dari customer tersebut sehingga meutuhkan waktu relatif lama dalm proses pencatatannya, tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa sistem yang sedang berjalan, agar dapat mengatasi masalah-masalah yang dihadapi pada pada Percetakan Sablon Art Graphic, dengan cara merancang Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Jasa Sablon Pada Percetakan Sablon Art Graphic Berbasis Web hingga menghasilkan aplikasi pengolahan data yang di harapkan dapat mempermudah dalam pengolahan data maupun pembuatan laporan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 20 Dec 2023 12:21
Last Modified: 20 Dec 2023 12:21
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2924

Actions (login required)

View Item View Item