PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING PADA SMP N 4 MUARO JAMBI BERBASIS WEB

Ningsih, Suharti (2022) PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING PADA SMP N 4 MUARO JAMBI BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (149kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (994kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (105kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)

Abstract

Perkembangan Teknologi saat ini berkembang begitu pesat, hampir semua aspek kehidupan manusia semua menggunakan teknologi. Kebutuhan akan satu konsep dan mekanisme belajar mengajar (pendidikan) berbasis (TI) semakin lebih maju yang kemudian terkenal dengan sebutan E-learning ini membawa pengaruh terjadinya transformasi pendidikan konvesional ke dalam bentuk digital. Permasalahan yang muncul di SMP Negeri 4 ini tidak memiliki sarana pendukung pembelajaran yang bisa diakses kapan saja dan dimana saja oleh para siswa sehingga menghambat proses pembelajaran antara guru dan siswa. Metode Yang digunakan dalam perancangan system adalah waterfall dan pemodelan sistem yang digunakan adalah Use Case Diagram, Activity Diagram, Class Diagram.dengan demikian penelitian ini menghasilkan proses belajar mengajar secara online. Dimana solusi tersebut dihasilkan dengan merancang aplikasi e-learningberbasis web.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 14 Nov 2023 07:56
Last Modified: 14 Nov 2023 07:56
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2638

Actions (login required)

View Item View Item