PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN PADA SMP YKPP JAMBI BERBASIS WEB

Parsaulian Br Sinaga, Pebilina (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN PADA SMP YKPP JAMBI BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (93kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (62kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (112kB)

Abstract

Perpustakaan SMP YKPP Jambi, merupakan perpustakaan yang hanya di operasikan dalam ruang lingkup sekolah untuk memfasiltasi dan menjembatani ilmu bagi para siswa. Dalam Sistem Peminjaman buku pada SMP YKPP masih dilakukan secara manual yaitu dengan cara mencatat kedalam bentuk catatan tertulis sehingga mengalami hambatan-hambatan seperti, lambat dan rentan terjadi kesalahan dalam proses pendataan peminjaman buku, sulit dalam proses pencarian data peminjaman buku terdahulu yang pernah dilakukan siswa, lama dalam membuat laporan peminjaman buku. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan memberikan solusi untuk permasalahan yang terjadi dengan menawarkan sistem informasi peminjaman buku perpustakaan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL, dimana penulis melakukan pengembangan sistem dengan metode waterfall dan menggunakan pendekatan sistem unified model language menggunakan use case diagram, activity diagram dan class diagram. Hasil dari penelitian ini yaitu sebuah sistem informasi peminjaman buku perpustakaan yang mampu memberikan kemudahan pada pihak perpustakaan SMP YKPP Jambi dalam melakukan pengolahan data peminjaman buku perpustakaan dengan cepat dan akurat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 07 Sep 2023 10:07
Last Modified: 07 Sep 2023 10:07
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2477

Actions (login required)

View Item View Item