PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN JADWAL REKAMAN BERBASIS WEB PADA RIST STUDIO JAMBI

Surya Dewa, Maulana (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN JADWAL REKAMAN BERBASIS WEB PADA RIST STUDIO JAMBI. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (111kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (778kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (61kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (101kB)

Abstract

Rist Studio Jambi merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa rekaman dimana sistem penyampaian informasi dan proses pemesanan jadwal yang digunakan masih menggunakan cara yang manual konvesional atau melalui telepon dimana akan lebih sempit cakupan promosinya dibandingkan dengan media internet. Saat ini banyak sekali pesaing-pesaing dibidang usaha yang sama sehingga memicu manajemen untuk lebih inovatif dalam meningkatkan pelayanan kepada pelanggan. Hal ini tentunya menyulitkan pemilik untuk meningkatkan jumlah pelanggan dan memperluas cakupan area pemasarannya. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan memberikan solusi dengan menawarkan aplikasi sistem informasi pemesanan jadwal rekaman berbasis web menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL dimana penulis melakukan perancangan aplikasi dengan metode waterfall dan menggunakan pendekatan model sistem UML menggunakan use case, activity diagram dan class diagram. Sistem baru akan mempermudah dalam mengelola proses pemesanan jadwal dan memperluas cakupan promosi dengan menampilkan data-data secara terstruktur dan menampilkan laporan-laporan yang diperlukan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 05 Sep 2023 05:50
Last Modified: 05 Sep 2023 05:50
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2409

Actions (login required)

View Item View Item