Perancangan Game Quis Edukasi Untuk Sekolah Dasar Sebagai Penunjang Kegiatan Belajar Di MI Ziyadatul Iman

Ramadhan, Rizky (2020) Perancangan Game Quis Edukasi Untuk Sekolah Dasar Sebagai Penunjang Kegiatan Belajar Di MI Ziyadatul Iman. Skripsi thesis, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi.

[img] Text
Bab 1.pdf

Download (413kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (470kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (325kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (685kB)
[img] Text
Bab 6.pdf

Download (193kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (403kB)

Abstract

Game edukasi merupakan sebuah permainan yang dibuat untuk memberikan pengalaman belajar dengan cara memuat materi pendidikan kepada orang yang memainkan game tersebut. Ringkasnya game edukasi adalah gabungan dari permainan dan edukasi yang bersifat mendidik. Game edukasi pada penelitian ini digunakan untuk menunjang kegiatan belajar di MI Ziyadatul Iman. Saat ini MI Ziyadatul Iman tidak memiliki mata pelajaran bahasa inggris karena sekolah ini menerapkan kurikulum 2013 atau biasa disingkat sebagai K-13, dimana salah satu kebijakannya adalah tidak mewajibkan pelajaran bahasa inggris sebagai pelajaran reguler. Hal ini tentu akan berimbas pada siswa yang akan kesulitan mempelajari bahasa inggris di jenjang sekolah yang lebih tinggi mengingat bahwa bahasa inggris merupakan pelajaran yang penting. Tujuan penelitian ini menghasilkan game edukasi yang dapat menunjang kegiatan belajar mengenai bahasa inggris di MI Ziyadatul Iman sehingga para siswa akan memperoleh basic dalam belajar berbahasa inggris. Metode pengembangan sistem perangkat lunak menggunakan model Waterfall. Melalui game edukasi ini pengguna dapat menjawab soal dengan total 40 soal dalam waktu 2 menit. Game ini memiliki beragam fitur seperti panduan, skor, efek suara dan musik yang akan menambah minat siswa dalam belajar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Multimedia
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2020
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 03 Oct 2020 03:47
Last Modified: 03 Oct 2020 03:47
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/1486

Actions (login required)

View Item View Item