PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN JURUSAN PADA MAN MODEL JAMBI DENGAN METODE TOPSIS

Murdianti, Siska (2017) PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN JURUSAN PADA MAN MODEL JAMBI DENGAN METODE TOPSIS. Skripsi thesis, STIKOM DINAMIKA BANGSA JAMBI.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (176kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (254kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (619kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (88kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (10kB)

Abstract

Keputusan merupakan kegiatan memilih suatu strategi atau tindakan dalam pemecahan masalah yang bertujuan untuk mencapai target tertentu. MAN MODEL Jambi adalah Madrasah Aliyah yang telah berdiri sejak tahun 1969. hingga saat ini, sistem penentuan jurusan pada MAN MODEL Jambi masih dilakukan dengan cara mengikuti kemauan murid sehingga banyak siswa yang ikut-ikutan dalam memilih jurusan dan tidak memilih berdasarkan kemampuan yang dilmilikinya sehingga banyak siswa-siswi MAN MODEL tersebut yang sudah naik kelas dengan nilai pas-pasan ingin pindah jurusan lain, karena tidak sesuai dengan kompetensi yang diharapkan. Untuk itu dirasakan adanya kebutuhan akan suatu sistem penunjang keputusan yang membantu calon siswa-siswi dalam memilih salah satu jurusan, dengan menggunakan metode pencocokan profil yang memecahkan situasi yang kompleks kedalam beberapa komponen, dan mengambil suatu keputusan yang baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Artificial Intelligence
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2017
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 12 Sep 2019 07:53
Last Modified: 12 Sep 2019 07:53
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/874

Actions (login required)

View Item View Item