PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN INFRASTUKTUR KOTA JAMBI BERBASIS WEB STUDI KASUS : BAPPEDA KOTA JAMBI

Haq, Diaul (2017) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN INFRASTUKTUR KOTA JAMBI BERBASIS WEB STUDI KASUS : BAPPEDA KOTA JAMBI. Skripsi thesis, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (152kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (564kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (847kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (456kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (90kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (96kB)

Abstract

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) adalah sebuah instansi pemerintahan yang berada di Jl. Jend. Basuki Rahmat Kel. Pall V Kec. Kotabaru Kota Jambi, yang berdiri sejak tahun 1984. Bappeda merupakan salah satu Badan di lingkungan Pemerintahan Kota Jambi yang mempunyai tugas yaitu membantu walikota dalam perencanaan, pengendalian, evaluasi pembangunan. Bappeda Kota Jambi juga sebagai rujukan untuk instansi-instansi ataupun mahasiswa yang ingin melakukan penelitian di Kota Jambi. Namun, sampai saat ini, jenis informasi yang tersedia pada badan tersebut terbatas hanya data non spasial, belum ada gambaran secara geografis mengenai letak-letak keberadaan infrastruktur tersebut, sehingga belum ada gambaran secara geografis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang sebuah sistem informasi geografis pemetaan infrastruktur kota Jambi di Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Jambi untuk gambaran secara geografis mengenai letak-letak keberadaan infrastruktur yang bisa dilihat untuk semua orang. Metodologi pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode waterfall yang tahapannya meliputi analisis, desain, pengodean dan pengujian. Dengan dirancangnya sistem informasi geografis pemetaan infrastruktur di Kota Jambi sehingga memberikan kemudahan bagi masyarakat, mahasiswa maupun instansi dalam mengetahui lokasi infrastruktur yang ada di Kota Jambi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2017
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 09 Aug 2019 02:51
Last Modified: 09 Aug 2019 02:51
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/423

Actions (login required)

View Item View Item