PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO RIZKA TANI BANGUN KARYA BERBASIS WEB

Perameswari, Indah (2023) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO RIZKA TANI BANGUN KARYA BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (108kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (324kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (13kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)

Abstract

Toko Rizka Tani merupakan suatu usaha yang menjual bahan dan alat pertanian yang berlokasi di SK 17 Pasar Pelita, Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Jambi. pengolahan data transaksi penjualan masih menggunakan buku. Sehingga ditemukan beberapa permasalahan, yaitu sering terjadinya kesalahan dalam pengelolahan data penjualan. oleh karena itu penelitian ini bertujuan Merancang sistem informasi penjualan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL.Penulis menggunakan model air terjun (waterfall) dan pemodelan sistem seperti use case diagram , activity diagram, class diagram, dan flowchart dokumen. Hasil dari sistem yang dirancang terdapat pengolahan data yang dapat dilakukan yaitu pengolahan data user, data member, data supplier, data kategori, data produk, data satuan, data terhutang, data pembelian dan data penjualan yang dilakukan secara terkomputerisasi sehingga dapat ditambah, diubah dan dihapus sesuai dengan kebutuhannya. sistem dapat dikembangkan dengan menambahkan fitur Hutang dan pengembalian sehingga memudahkan admin dan pemilik melihat berapa totol Hutang toko yang belum di bayar kepada supplier dan dapat melihat barang yang telah diretur pembeli.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Sistem Informasi > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 23 Mar 2024 07:37
Last Modified: 23 Mar 2024 07:37
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3532

Actions (login required)

View Item View Item