PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN OBAT PADA APOTEK RIFANA BERBASIS WEB

Paoul Sihombing, Arman (2023) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN OBAT PADA APOTEK RIFANA BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (121kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (74kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (14kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (96kB)

Abstract

Apotek Rifana berlokasi dikomplek di Jl. Abdul Muis, Desa Mekar jaya, Kecamatan Sungai Gelam, Kabupaten Muaro Jambi. dengan jadwal praktik apoteker Senin s.d Sabtu, jam 16.00-22.00. Apotek Rifana merupakan apotek yang bergerak dalam bidang pelayanan kesehatan atau lebih tepatnya penjualan berbagai jenis obat – obatan. Saat ini proses pengolahan data persediaan yang belum terkomputerisasi terdapat kelemahan yaitu memperlambat dalam proses pengolahan data dan pengontrolan persediaan barang, untuk penyimpanan dokumen yang tersimpan dalam buku agenda besar disimpan di lemari arsip yang dimana kemungkinan bisa terjadi hilangnya laporan dan membutuhkan waktu yang panjang serta sering terjadi kendala dalam mengetahui dan menentukan jumlah persediaan yang tersedia pada Aptek Rifana. maka dapat disimpulkan berdasarkan analisa sistem yang sedang di gunakan pada Apotek Rifana, solusi yang tepat untuk permasalahan sistem ini ialah membuat suatu aplikasi persediaan berbasis web menggunakan bahasa pemograman PHP serta Database MySQL dengan . Metodologi yang digunakan dalam pengembangan sistem informasi ini adalah metode Waterfall, dalam pengumpulan datanya menggunakan metode wawancara, observasi dan analisis Dokumen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 19 Mar 2024 08:19
Last Modified: 19 Mar 2024 08:19
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3482

Actions (login required)

View Item View Item