PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BEASISWA PADA SMK NEGERI 6 BUNGO MENGGUNAKAN METODE (AHP) ANALYTICAL HIERARCHY PROCCES BERBASIS WEB

Suci Pratiwi, Wulan (2023) PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BEASISWA PADA SMK NEGERI 6 BUNGO MENGGUNAKAN METODE (AHP) ANALYTICAL HIERARCHY PROCCES BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (395kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (714kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (224kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (304kB)

Abstract

Dalam setiap lembaga khususnya sekolah menengah atas, ada banyak beasiswa yang ditawarkan kepada siswa. Ada beasiswa yang bersumber dari pemerintah serta dari pihak swasta. Beasiswa ini dapat diperoleh apabila calon penerima dinilai memenuhi syarat yang telah ditentukan, sebagai contoh: prestasi akademik, prestasi non-akademik, penghasilan orang tua, nilai rata-rata raport, kepribadian. SMK Negeri 6 Bungo merupakan salah satu sekolah yang menerapkan beasiswa terhadap siswanya. Tujuan dari penelitian ini ialah membangun suatu sistem pengambilan keputusan yang memerlukan aplikasi untuk mengembangkan suatu sistem pendukung keputusan yang dapat memberikan rekomendasi beasiswa agar tepat sasaran, dengan banyak kriteria yang dijadikan pertimbangan, selain itu penelitian ini memiliki pemodelan uml berupa diagram use case, activity diagram dan class diagram.Aplikasi yang dibangun untuk menyeleksi penerima beasiswa ini menggunakan website.html dengan pengembangan softwarenya menggunakan model air terjun. Metode yang dipilih untuk menyelesaikan permasalahan dengan banyak kriteria adalah Metode Analytic Hierarchy Process (AHP). Metode ini dipilih karena dapat menentukan bobot untuk setiap atribut, diikuti peringkat alternatif yang akan memilih penerima beasiswa berdasarkan bobot yang telah dibuat untuk mendapatkan hasil yang lebih akurat bagi siswa yang akan menerima beasiswa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2023
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 04 Mar 2024 08:04
Last Modified: 04 Mar 2024 08:04
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/3398

Actions (login required)

View Item View Item