PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA INVENTORY PADA PT. RUDY GASINDO UTAMA BERBASIS WEB

Ryzqy Qyrany, Cleopatra (2022) PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA INVENTORY PADA PT. RUDY GASINDO UTAMA BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (99kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (108kB)

Abstract

PT. Rudy Gasindo Utama merupakan perusahan yang bergerak dibidang penyediaan Gas Industri dan Medical, dengan memiliki pengisian Oxygen(O2), supplier Barang-Barang dalam bentuk Liquid dan Gas Medical. Dalam aktifitas pembuatan laporan pendataan inventory barang, PT. Rudy Gasindo Utama belum belum mempunyai sistem informasi yang baik, karena proses pengolahan keluar dan masuknya data barang masih dilakukan dengan pencatatan di buku yang terkadang lupa dicatat oleh admin, sehingga masih terjadi kesalahan mengenai informasi barang. Misalnya barang sudah kosong tetapi di kartu stok tercatat persediaan barang masih ada. Tujuan dari penelitian Merancang dan membuat sebuah sistem Pengolahan data inventory gas industri pada PT. Rudy Gasindo Utama. Penulis melakukan pengembangan sistem dengan metode waterfall dan menggunakan pendekatan model sistem unifed model Language menggunakan use case diagram, Activity diagram dan class diagram. Penelitian ini menghasilkan sebuah Aplikasi Inventory Barang ini dapat menyelesaikan permasalahan yang ada pada PT. Rudy Gasindo Utama dan mempermudah dalam pencarian informasi-informasi tertentu, misalnya informasi data barang, data suplier, data barang keluar, data barang masuk dan informasi lainnya yang berhubungan dengan kegiatan inventory pada PT. Rudy Gasindo Utama

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 04 Sep 2023 12:51
Last Modified: 04 Sep 2023 12:51
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2395

Actions (login required)

View Item View Item