PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMA NEGERI 9 TANJUNG JABUNG TIMUR BERBASIS WEB

Rizki Putra Pratama, Nanda (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMA NEGERI 9 TANJUNG JABUNG TIMUR BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNAMA.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (113kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (83kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (114kB)

Abstract

SMA Negeri 9 Tanjung Jabung Timur merupakan salah satu satuan pendidikan dengan jenjang SMA di Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Sekolah ini beralamat di Jln. Lintas Lagan No.01 Kampung Laut, tapatnya di Tanjung Solok, Kecamatan Kuala Jambi, Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi. Dalam pengolahan data saat ini menggunakan Ms. Excel, Akibat dari hal tersebut banyak kendala yang dihadapi oleh pihak sekolah dalam urusan akademiknya. perlunya sebuah sistem pengolahan data guru, data siswa, data jadwal dan data nilai yang berbasis web untuk memudahkan pihak sekolah dalam melakukan pengolahan data serta memperluas informasi kepada siswa, orang tua maupun pihak yang terkait. Sistem ini menggunakan database php,dan mysql.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Skripsi > Teknik Informatika > 2022
Depositing User: Digital Library
Date Deposited: 04 Sep 2023 07:22
Last Modified: 04 Sep 2023 07:22
URI: http://repository.unama.ac.id/id/eprint/2372

Actions (login required)

View Item View Item